PENILAIAN KINERJA KEPALA MADRASAH MIS. AT-ATTARBIYATUDDINIYAH CIBUBUR JAKARTA TIMUR

Share it:
Jakarta,(MediaTOR.Online) - Penilaian Kinerja Kepala Madrasah ( PKKM ) MIS. AT - TARBIYATUDDINIYAH Cibubur, Jakarta Timur,  Tim Penilai, Wawan Kurniawan, S.Pd., M.Si. adapun Kepala Madrasah, Masbuqotun, S.Pd.I., dengan Tema : "MEWUJUDKAN PROFIL PELAJAR MELALUI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN MENDALAM", di Aula MIS. At - Tarbiyatuddiniyah, Jalan Blok Duku, Kelurahan Cibubur, Kecamatan Ciracas, Kota Administrasi Kota Jakarta Timur, Provinsi DKI. Jakarta, pada hari Selasa, Tanggal, 9 Desember 2025.


Acara Penilaian Kinerja Kepala Madrasah diawali dengan pembukaan MC. SELAMAT DATANG Tim Penilai dilanjutkan dengan Lagu INDONESIA RAYA serta MARS MI. At -Tarbiyatuddiniyah serta Do'a.



Menurut Tim Penilai, Wawan Kurniawan, S.Pd., M.Si. yang juga sebagai Pengawas di Kementerian Agama Kota Jakarta Timur, Sarana dan Prasarana MIS. At - Tarbiyatuddiniyah sudah bagus tinggal meningkatkan kwalitas dan Sumber Daya Manusia Dewan Guru, Tata Usaha serta peserta Anak Didik juga Komite yang bersinergi dengan baik.



Adapun Struktur Organisasi MIS. AT-TARBIYATUDDINIYAH Tahun Pelajaran 2025-2026; KEPALA MADRASAH, Masbuqotun, S.Pd.I., KOORDINATOR BID. MADRASAH, Naryanto, S.Ag., M.Pd., KETUA KOMITE, Hanni Rosana, S.Kom., KEPALA TATA USAHA, Winanti Silviana, A.Md., TATA USAHA, Arifah Setianingsih, S.Pd.

Tim Penilai, Wawan Kurniawan, S Pd., M.Si., dan Kepala Madrasah MI. AT-TARBIYATUDDINIYAH foto bersama Dewan Guru didepan Gedung baru Renovasi pembangunan Madrasah 11 Lokal dan telah diresmikan pada hari, Jum'at, Tanggal, 17 Oktober 2025 M./1447 H.





GURU KELAS 1A, Sri Wahyuni, S.Pd.I., GURU KELAS 1 B, Nani Nuraeni, S.Pd.I., GURU KELAS 2 A, Oktavia Ningrum, S.Pd., GURU KELAS 2 B., Aulia M., S.Pd., GURU KELAS 3 A, Ike Surya Dirawati, S.Pd.I., GURU KELAS 3 B, Tinawati, S.Ag., GURU KELAS 4 A, Lisa Rahmayanti, S.Pd., GURU KELAS 4 B, Mutiah, S.Pd., GURU KELAS 5 A, Tito Aprildama, S.Pd., GURU KELAS 5 B, Tsasa Sabila Yompi, S.Pd., GURU KELAS 6, Iin Marlina, S.Pd., GURU PAI, Naryanto, S.Ag., M.Pd., PEMBINA EKTRA KURIKULER ;  PRAMUKA, Tsasa Sabila Yompi, S.Pd., PENCAK SILAT, Naryanto, S.Ag., M.Pd., MARAWIS, Mutiah, S.Pd., TAHFIDZ, Abdul Hamid, TARI, Oktavia Nibgrum, S.Pd., FUTSAL, Tito Aprildama, S.Pd. SISWA-SISWI SERTA PESERTA DIDIK. Penilaian Kenerja Kepala Madrasah MIS. AT - TARBIYATUDDINIYAH pada tahun 2025 mendapat Nilai 93,08 sementara pada tahun lalu dengan Nilai 93. Jazakumullah ahsanal jaza, Jazakumullah kairan katsiron. Sukses dan berkah  untuk Kepala Madrasah, Masbuqotun, S.Pd.I. *( Rd. ).*
Share it:

Pendidikan

Post A Comment:

0 comments: